Saat lebaran hal yang sudah menjadi tradisi adalah bagi-bagi uang kepada anak-anak. Sebagaimana baju baru, panganan suguhan, uang saku yang dalam tradisi Cina di sebut angpao ini adalah upaya untuk menciptakan kegembiraan, membagi kebahagiaan di hari spesial ini. Asal tidak dipaksakan tradisi ini baik. Dipaksakan misalnya, harus hutang agar bisa memberi lebih dari yang lain, […]
Idulfitriku ajeg
Jadwal idulfitriku hampir setiap tahun ajeg dan tidak ada perubahan. Mulai dari pasar kembang, sehari sebelum lebaran, hingga hari ke empat lebaran. Jadwalnya ajek tidak ada perubahan setiap tahunnya sejak saya masih digendong oleh Ibu mengelilingi kampung keluar-masuk rumah hingga sekarang aku menggendong Bening. Jika pun ada perubahan adalah perubahan orang-orang yang mengunjungi dan dikunjungi. […]